SISTEM CERDAS

SISTEM CERDAS
·         Arti Sistem Cerdas ?

Sistem cerdas adalah cabang ilmu komputer yang mana ditanamkannya kecerdasan pada komputer agar dapat berinteraksi dengan manusia.

·         Contoh sistem cerdas di kehidupan sehari hari ?

 



Automatic Sliding Door
Automatic Sliding Door atau pintu geser otomatis adalah teknologi sistem cerdas yg kita temui dalam kehidupan sehari hari biasanya ada di mall mall pintu ini secara otomatis akan membuka jika didekati yg mana ada sensor di atas pintu tersebut.


  Contoh Teknologi Sistem Cerdas Terbaru ?
 

Hasil gambar untuk teknologi SIRI


            1.      SIRI
                  SIRI adalah program komputer yg memiliki kemampuan sebagai asisten pribadi cerdas bagi manusia yg digunakan untuk menjawab pertanyaan ,membuat rekomendasi dan perintah dengan cara mengirimkan permintaan kepada layanan webnya.
 
Hasil gambar untuk VAR TECHNOLOGY


 2.      Goal Line Technology
Goal Line Technology atau Teknologi Garis Gawang yang tugasnya mempermudah wasit untuk menentukan goal atau tidaknya dalam sebuah pertandingan sepak bola dengan menggunakan 14 kamera berkecepatan tinggi yang ditempatkan dilapangan. Posisi bola di sekitar gawang itu secara otomatis ditangkap secara tiga dimensi dan indikasi mengenai telah terjadi gol langsung dikonfirmasikan kepada wasit hanya dalam waktu 1 detik melalui jam tangan khusus untuk wasit yang berfungsi sebagai transmisi. Wasit bisa langsung membaca apakah terjadi gol atau tidak.

3. AutoPilot pada Mobil

Hasil gambar untuk AUTO PILOT PADA MOBIL


                Autopilot pada mobil merupakan salah satu terknologi sistem cerdas terbaru yang sebenarnya masih dalam tahap pengembangan. yang mana teeknologi ini memungkinkan pemilik mobil tidak perlu repot repot mengemudikan kendarannya yang mana akan secara autopilot akan berjalan sendiri yang mana pemilik mobil hanya perlu menentukan destinasi tujuan yang terhubung ke sistem GPS yang ada pada kendaraan Tersebut.



Referensi :
https://tiaistianingsih.blogspot.com/2016/11/aplikasi-sistem-cerdas-dalam-kehidupan.html
https://abduladjisnasamalik.blogspot.com/2016/11/mengenal-3-contoh-sistem-cerdas-dalam.html
http://achmad-dzaki19.blogspot.com/2016/10/pengertian-teknologi-sistem-cerdas.html?m=1
https://www.google.com/amp/s/fachrisal97.wordpress.com/2017/09/22/pengantar-teknologi-informasi-cerdas/amp/


Komentar

Postingan populer dari blog ini

12 Prinsip Dasar Animasi dari Animasi Tom & Jerry

Generalized Audit Software (GAS)

BATIK